Jumat, 10 November 2017

Plugins Wordpress Untuk Optimasi SEO

Plugin adalah tools tambahan yang dapat membantu mengoptimasi sebuah situs dan memberikan kualitas yang lebih baik pada situs tersebut. Ada banyak sekali plugins pada wordpress yang bisa anda tambahkan pada situs anda. Namun berikut ini akan kami sampaikan beberapa plugin dari wordpress yang sering digunakan oleh orang-orang maupun pakar jasa seo berkualitas untuk memberikan tampilan yang lebih efektif.

1.       All in One SEO Pack, salah satu paket yang mencakup paket seo dan terkenal serta sering digunakan adalah All in One SEO Pack. Untuk mendapatkan hasil yang lebih baik, anda bisa menggunakan paket dengan versi berbayar.
2.       Platinum SEO Pack, paket ini memiliki paket yang lebih lengkap dengan fitur yang lebih maju.
3.       Plugin SEO Ultimate WordPress, paket ini juga memiliki banyak fitur yang efektif untuk optimasi SEO.
4.       Google XML Site Map, plugin ini akan menghasilkan peta situs yang didukung oleh Google, Bing, dan Yahoo. Plugin ini dapat membuat mesin pencari menemukan dan mengindeks konten yang anda miliki dengan cepat.
5.       SEO Slugs, plugini ini dapat menghapus kata-kata umum dari slug (filename) dan membuat Url lebih search engine friendly.
6.       SEO Smart Link, plugin ini dapat menghasilkan tautan secara otomatis baik internal maupun eksternal.


Itulah 6 buah plugin Wordpress yang dapat anda gunakan untuk mengoptimasi situs web yang anda miliki.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar