Kamis, 09 November 2017

Memilih Jasa Kontraktor Bangunan Yang Tepat

Sudah tidak bisa di pungkiri lagi bahwa memilih kontraktor bangunan atau kontraktor rumah ini sudah bukan persoalan yang mudah di bayangkan. Semua orang tentunya menginginkan kontraktor mampu bekerja dengan cekatan dan menghasilkan hasil yang memuaskan.

Ada beberapa hal sebelum memilih jasa bangunan rumah, seperti :

·        Mendapatkan beberpa rekomendasi terlebih dahulu

Pastinya anda harus mencari rekomendasi terlebih dahulu mengenai penyedia jasa yang professional di daerah anda, salah satu cara membaca review kemudian bisa menyelusuri foto atau portofolio agar anda bisa mengetahui bagaimana mereka bekerja yang sesuai denga lingkup proyek anda. Carilah penyedia jasa yang sudah bersertifikat karena dengan adanya ini bisa melindungi anda dari berbgai hal yang tidak di inginkan.

·        Melihat pekerjaan yang sebelumya di lakukan

Jika semua sudah anda tanyakan kepada kontraktor maka anda bisa mempertimbangkan hal – hal seperti garansi, hasil – hasil kerja mereka, ketepatan waktu dalam pengerjaan. Jika semuanya memungkinkan maka anda bisa langsung menghubungi penyedia jasa.

·        Memahami kontrak kerja


Untuk masalah yang ini di awal anda harus melakukan kontrak terlebih dahulu dengan kontraktor bangunan dengan cara penandatangan kontrak kerja sama dengan dasar pelaksanaan pekerjaan proyek bangunan. Untuk menimalisir kejadiaan yang tidak di inginkan maka anda harus menyantumkan pasal – pasal secara detail dan menggunakan bahasa yang lugas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar